Senin, 06 Juni 2011

CIN(t)A IndONEsia

Alasan kenapa Anda harus keliling Indonesia gratis

Karena Aku Cinta Indonesia.
Berawal kagum dengan para wisatawan asing yang semaunya kapan saja, dimana saja menginjakkan kaki di Indonesia dan berkeliling Indonesia untuk menikmati indahnya tanah air. Sebagai anak bangsa Indonesia yang sudah di ijinkan hidup di alam seindah ini maka sewajarnya saya menjaga, memelihara dan menikmati segalanya. Tak akan kubiarkan bangsa lain mengacak-acak Indonesia yang indah ini.
Jika saya bisa keliling Indonesia, alangkah bangganya dari teman-teman saya yang hoby keliling luar negeri menikmati negara lain. Uang yang mereka habisakan diluar negeri saya sama saja memperkosa negara sendiri dengan membuang muka dengan indahnya ibu pertiwi. Dengan bermodal jiwa raga tumpah darah satu Indonesia saya keliling Indonesia GRATIS.
Pegunungan yang menjulang dan hijau, rasanya ingin aku daki sekuat tenaga dengan GRATIS.
Lautan Indonesia yang biru, bersih, dan Wow juga ingin rasanya saya sebrangi dengan GRATIS
AKU CINTA INDONESIA

Tidak ada komentar: